Artikel kali ini akan menjelaskan jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu yang akan dijelaskan di dalam artikel penjelasan kali ini untuk anda para pembaca.
Komunikasi jaringan sering digunakan oleh para pelajar maupun mahasiswa ataupun pihak pendidik lainnya untuk memenuhi kebutuhan proses belajar dan mengajar.
Terutama di masa pandemi covid-19 seperti saat ini, kita lebih banyak menggunakan komunikasi jaringan daripada bertatap langsung untuk memutus mata rantai penyebaran virus yang sedang mewabah beberapa tahun belakangan ini.
Komunikasi jaringan merupakan proses komunikasi yang dilakukan lewat perantara media dan digunakan dengan menggunakan bantuan jaringan internet yang bisa anda nikmati di mana saja dan kapan saja.
Untuk penjelasan selengkapnya mengenai jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu, simak pembahasan artikelnya di bawah ini!
Komunikasi jaringan
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, komunikasi jaringan disebut juga dengan komunikasi daring.
Daring berarti jaringan yang terhubung melalui perangkat komputer, internet, dan sebagainya.
Secara umum, jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu komunikasi sinkron atau serempak dan komunikasi asinkron atau tidak serempak.
Komunikasi sinkron merupakan komunikasi yang dilakukan dalam waktu yang bersamaan, real time atau nyata dengan menggunakan media perantara seperti penggunaan komputer, ponsel pintar, tablet, dan alat komunikasi lainnya.
Komunikasi asinkron merupakan komunikasi yang dilakukan dalam waktu yang berbeda atau bisa saja tertunda dengan menggunakan perangkat komputer dan alat komunikasi lainnya.
Baca Juga : Pencemaran Lingkungan Wikipedia 2024
Jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu:
Seperti yang sudah disebutkan di atas, jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu jenis komunikasi sinkron dan asinkron.
Jenis komunikasi jaringan
Berdasarkan Kementerian komunikasi dan Informatika, komunikasi dibagi menjadi beberapa jenis, diantaranya:
1. Komunikasi sinkron
- Chat
Komunikasi ini dilakukan dengan cara berkirim pesan lewat tulisan kepada lawan bicara yang diawali dengan layanan pesan singkat (Short Message Service).
Terus berkembang hingga komunikasi sinkron saya saat ini sudah tersedia di banyak aplikasi perpesanan seperti Whatsapp, Wechat, Line, KakaoTalk, dan sebagainya.
- Call
Komunikasi sinkron call bisa dilakukan selayaknya berbicara secara langsung lewat komunikasi langsung hanya saja memerlukan media penghubung seperti internet.
Komunikasi jenis-jenis gunakan tagihan telepon berbayar atau pulsa, melainkan hanya menggunakan kuota internet saja.
- Video call
Komunikasi sinkron video call adalah jenis komunikasi jaringan yang dilakukan lewat panggilan video secara langsung sehingga para komunikator (orang yang berkomunikasi) dan komunikan (orang yang menerima komunikasi) bisa mengetahui keadaan dan situasi dari masing-masing lawan bicaranya secara langsung.
2. Komunikasi asinkron
- Chat
Dilakukan melalui pesan singkat lewat platform yang ada seperti aplikasi perpesanan yang digunakan sebagai sosial media masa kini dan media yang terhubung lewat internet.
Komunikasi asinkron chat termasuk ke dalam komunikasi yang dilakukan secara tertunda atau tidak dilakukan dalam waktu yang real atau nyata.
- Video
Komunikasi asinkron video termasuk kedalam jenis komunikasi jaringan yang tertunda dengan menggunakan fitur video hanya saja anda sebagai komunikan perlu merekamnya terlebih dahulu.
Hal ini bertujuan agar lawan bicara Anda dapat mengetahui kondisi pengiriman pesan dengan memutar hasil rekaman secara tidak langsung.
3. Komunikasi kelompok
Kelompok dilakukan secara berkelompok atau dalam sebuah grup yang di dalamnya terdiri dari beberapa individu.
Pesan yang akan disampaikan akan diterima secara langsung oleh para anggota kelompoknya sehingga penyebaran informasi ini jauh lebih mudah dilakukan.
4. Komunikasi jaringan kerja
Jenis komunikasi jaringan yang satu ini bersifat pribadi dan ada kaitannya dengan pekerjaan di mana komunikasi ini diterapkan oleh pihak perusahaan yang menggunakan alat komunikasi sendiri dalam proses penyampaian pesannya.
5. Komunikasi formal
Jenis komunikasi ini dilakukan secara resmi atau formal dengan tujuan menyampaikan informasi yang ada hubungannya dengan suatu kepentingan yang masih ada kaitannya dengan kepentingan perusahaan dan pekerjaan secara profesional.
Komunikasi formal bisa dilakukan dengan menggunakan berbagai macam media misalnya surat perintah, rapat, maupun telekonferensi.
6. Komunikasi informal
Jenis komunikasi ini kebalikan dari komunikasi formal yang dilakukan untuk menjaga hubungan sosial semata.
Pesan yang disampaikan dalam komunikasi informal cenderung spontan tanpa direncanakan terlebih dahulu.
7. Komunikasi non formal
Jenis komunikasi jaringan yang satu ini bisa dilakukan secara langsung baik resmi maupun tidak resmi.
Jika terjadi proses komunikasi non formal dalam acara resmi, maka proses komunikasinya akan cenderung bersifat pribadi.
Baca Juga : Contoh Biografi Soekarno – Bapak Proklamator Indonesia
Kesimpulan
Itu dia sedikit penjelasan mengenai jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu seperti yang sudah kami sebutkan di atas, kira-kira jenis komunikasi jaringan mana yang sering kamu gunakan dalam kehidupan sehari-hari untuk beraktivitas?
Apakah anda lebih sering menggunakan jeris komunikasi jaringan sinkronisasi atau asinkronisasi? Via chat, video call, atau call?
Biasanya bagi anda para pelajar pasti menggunakan jenis komunikasi yang lebih bervariasi, bisa jenis komunikasi sinkronisasi dan asinkronisasi, via chat, video call, maupun call untuk mempermudah proses belajar mengajar di sekolah selama masa pandemi covid-19.
Begitu juga bagi anda yang bekerja dari rumah atau work from home, anda juga pasti memerlukan jenis komunikasi jaringan yang tepat untuk memenuhi panggilan tugas dan menyelesaikan pekerjaan anda.
Semoga penjelasan artikel jenis komunikasi jaringan ada 2 yaitu sinkronisasi dan asinkronisasi bisa menambah informasi dan wawasan yang sedang anda butuhkan, jangan lupa untuk membagikan artikel jenis komukasi jaringan ada 2 yaitu ini ke media sosial anda jikan anda rasa banyak memberikan manfaat agar ada lebih banyak orang lagi yang bisa menerima manfaatnya.
Terima kasih sudah berkunjung di website kami dan sampai jumpa lagi di pembahasan artikel bermanfaat selanjutnya.
Selamat beraktivitas!